Ada perbedaan mendasar antara kedua sistem ekonomi ini. Menurut sistem ekonomi kapitalis, uang selain sebagai alat tukar ia juga adalah komoditas yang bisa diperdagangkan, sementara ekonomi Islam tidak mengakui fungsi yang satu ini.
Sistem kapitalis (konvesional) mengenal adanya tiga fungsi uang, yaitu:[1]
[1] http://neilhoja.blogspot.com/2009/03/uang-dalam-perspektif-ekonomi-barat-dan.html
Sistem kapitalis (konvesional) mengenal adanya tiga fungsi uang, yaitu:[1]
- Medium of exchange
- Unit of account
- Store of value
Sedangkan dalam ekonomi islam hanya mengenal dua fungsi uang, yaitu:
- Medium of exchange (for transaction)
- Unit of account
[1] http://neilhoja.blogspot.com/2009/03/uang-dalam-perspektif-ekonomi-barat-dan.html